Pages

Jumat, 27 September 2013

Tips Ampuh Menghilangkan Cegukan

                              
Tips-Ampuh-Menghilangkan-Cegukan
Cara Mudah Menghilangkan Cegukan
Tips-Ampuh-Menghilangkan-Cegukan1
Cara Mudah Menghilangkan Cegukan
Mengkonsumsi 1 sendok gula bisa menghilangkan cegukan. Ini karena gula dapat menyesuaikan diri saat berada di tenggorokan. Sehingga, perlahan bisa menghentikan cegukan seseorang.
Tips-Ampuh-Menghilangkan-Cegukan2
Cara Mudah Menghilangkan Cegukan
Menarik nafas dalam-dalam dan mengeluarkannya perlahan. Cara ini memang trik lama. Tapi ampuh menghilangkan cegukan. Cara kerjanya ialah, merangsang syaraf dari otak ke diafragma agar membuat dada menjadi lapang sehingga cegukan perlahan hilang.

Tips-Ampuh-Menghilangkan-Cegukan3
Cara Mudah Menghilangkan Cegukan
Meminum air juga dapat menghilangkan cegukan. Pasalnya, saat orang menelan air, secara tidak langsung hal ini bertujuan untuk melancarkan tenggorokan dan diafragma-nya. Sehingga perlahan-lahan cegukan akan menghilang.

0 komentar:

Posting Komentar